Sedikit Torehan Tinta Emas

Alhamdulillah, di sepanjang tahun kemarin hingga sekarang, suka duka mengajar di MAN Leuwiliang saya alami. Dengan bekerja keras, akhirnya sedikit torehan tinta emas pun didapat.

Publikasi prestasi bareng MAN Leuwiliang yang didapatkan sepanjang th. 2014
1. Karya tulis “Guru, Mutiara Pendidikan untuk Generasi Emas  Indonesia Tahun 2045” diterbitkan di majalah Persatuan Guru Madrasah (PGM) Kab. Bogor
2. Menulis 2 Judul buku yang diterbitkan awal tahun 2014 & awal 2015 dengan Penerbit Mujahid Press Bandung
3. Pembimbing karya tulis ilmiah (KTI) & Novel Islami pada acara pentas PAI Kementerian Agama RI th. 2014 bersama Dwi agistin & Laras, liputannya masuk di Direktorat Kemenag Pusat
4. Pembimbing karya inovatif siswa bersama Syifa dan Siti Nursobah “membuat taplak meja yg dibuat dari perca & flanel” terjual online di toko olx.com, pembeli dari tangerang
5. Pembimbing karya inovatif siswa “deteksi dini getaran gempa” bersama Tyas & Bayu, sempat diliput dan masuk Harian Radar Bogor, 3 Januari 2015

teruntuk sahabat dan senior bapak/ibu guru, benar kiranya bekerja keras itu akan membuahkan hasil walapun harus sampai sakit. Namun kelak buah manis pun didapatnya.

Diterbitkan oleh Awaludin, M.Pd

aldiens.com

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

PESANTREN TAHFIDZ GAZA INDONESIA

World Class Boarding School

fatkoer.wordpress.com

Sahabat Pembelajar

santiariyani32

The greatest WordPress.com site in all the land!

Notes from Home

learn, share and inspire

Alif Cyber | Web Developer

Jasa Web Murah & Profesional

Tips Motivasi

Anti Stres *Metode Spiritual Motivasi Diri & Manajemen Emosi ^ Pencerahan #mindfulness #nonduality

KAMMI Komisariat Madani

Terus Berkarya dan Menginspirasi

Chichi N. Utami

...that you don't know what you've got 'til its gone